DOA SEBELUM TIDUR DAN SESUDAH BANGUN TIDUR

DOA SEBELUM TIDUR DAN SESUDAH BANGUN TIDUR



DOA SEBELUM TIDUR DAN SESUDAH BANGUN TIDUR
Tidur merupakan aktivitas harian manusia dan merupakan sunatullah yang mau tidak mau manusia harus menjalaninya. Tidur merupakan anugrah dari Allah sebagai wasilah tubuh untuk beristirahat agar nantinya ketika bangun tidur, tubuh sudah segar kembali dan siap untuk beraktivitas kembali.Tidur adalah ritme kehidupan manusia sebagai tanda Kekuasaan, Kebesaran dan Ni'mat-Nya. Nah agar aktivitas tidur kita bernilai ibadah di sisi Allah Subhanahuwataála kita dianjurkan untuk membaca doa berikut ini :

Doa Sebelum Tidur  :

بِاسْÙ…ِÙƒَ اللّÙ‡ُÙ…َّ Ø£َØ­ْÙŠَاوَØ£َÙ…ُوتُ
bismikallahumma ahya wa amutu
Artinya :
Dengan nama-Mu ya Allah aku hidup dan mati

• Doa Sesudah Bangun Tidur  :

اَÙ„ْØ­َÙ…ْدُ ِللهِ الَّØ°ِÙ‰ Ø£َØ­ْÙŠَانَا بَعْدَÙ…َا Ø£َÙ…َاتَÙ†َا ÙˆَØ¥ِÙ„َÙŠْÙ‡ِ النُّØ´ُورُ
alhamdulillahil ladzi ahyana ba’da ma amatana wailaihin nusyur
Artinya :
Segala puji bagi Allah yang menghidupkan aku kembali setelah mematikan aku dan kepada Allah akan bangkit

Baca Juga: Waktu Tata Cara Niat dan Doa Shalat Istikharah untuk Memilih Jodoh

Nah itulah Sobat muslim DOA SEBELUM TIDUR DAN SESUDAH BANGUN TIDUR, semoga bermanfat, sampai jumpa lagi pada postingan beriktnya:  Etika Tidur Nabi Muhammad Rosululloh shallallahu 'alayhi wa sallam

<< KUMPULAN DOA


Baca juga:

Blogger
Disqus
Pilih Sistem Komentar

Tidak ada komentar