Kekuatan Nabi Muhammad Rosululloh shallallahu 'alayhi wa sallam

Kekuatan Nabi Muhammad Rosululloh shallallahu 'alayhi wa sallam


Bab Pertama
Pasal Kekuatan Rosululloh shallallahu 'alayhi wa sallam

Rosululloh shallallahu 'alayhi wa sallam memiliki kekuatan yang luar biasa, bahkan melebihi kekuatan empat puluh orang. Namun hal itu tidak menafi-kan sifat rohmat (kasih sayang) dan kelembutan beliau kepada orang lain.
Kala itu ada orang terkuat di kota Makkah bernama Rukanah (1), tidak ada seorang pun yang mampu menjatuhkannya saat bergulat, tetapi Rosululloh shallallahu 'alayhi wa sallam dengan mudah sekali menjatuhkan dia (Rukanah).
Ada seorang lagi bernama Abul-Aswad al-Jumahi, yang tidak tergoyahkan di atas kulit sapi (ditarik) oleh sepuluh orang, namun Rosululloh shallallahu 'alayhi wa sallam dengan mudah menarik kulit tersebut sehingga ia terjatuh.

Rosululloh shallallahu 'alayhi wa sallam juga memiliki kekuatan ekstra dan prima, sehingga beliau mampu mendatangi sembilan istri beliau dalam satu waktu.




<< Kumpulan Artikel Perilaku Nabi Muhammad Rosululloh shallallahu 'alayhi wa sallam



Baca juga:

Blogger
Disqus
Pilih Sistem Komentar

Tidak ada komentar